
Penon-aktifan ‘Pandu Irawan’ Dari Keanggotaan Ormas BIDIK Provinsi Bengkulu
BundaranNews.com_ Berdasarkan hasil evaluasi dan mufakat bersama DPD ORMAS BIDIK PROVINSI BENGKULU dan pemberitahuan kepada Ketua Umum DPP ORMAS BIDIK yang berpusat di Provinsi Jawa Barat/Bandung.
Bahwa Atas Nama Pandu Irawan Anggota DPD ORMAS BIDIK Provinsi Bengkulu untuk sementara dinon-aktifkan dikarenakan telah melakukan Pelanggaran Organisasi, diantaranya :
- Sudah sering meminta uang kepada Kepala Desa Kab. Bengkulu Tengah dengan alasan untuk pembayar kantor, sedangkan hal itu untuk diri sendiri,
- Telah mengirim chat di Grup ke pihak Kepsek Kabupaten Bengkulu Tengah untuk minta bantuan uang konsumsi dan tidak menyetor uang publikasi media, dan
- Telah menjadikan Ormas Bidik sebagai ajang menguntung diri sendiri dan menjual nama Ormas BIDIK serta Nama Ketua untuk meminta uang kepada beberapa Kades dan Kepala Sekolah.
“Oleh sebab itu, dengan ini kami dengan terpaksa harus menon-aktifkan Saudara Pandu Irawan dari keanggotaan nya dari DPD Ormas Bidik Provinsi Bengkulu. Keputusan ini saya ambil selaku Ketua DPD Ormas Bidik, Tertanggal kamis 17 oktober 2024 bahwa saudara Pandu Irawan bukan lagi anggota Ormas BIDIK”, terang Zamhori Haryanto selaku Ketua DPD Ormas BIDIK Provinsi Bengkulu.(Red)
More Stories
Demi Bangsa Dan Negara Bengkulu Kembali Adakan SKW Akhir Februari 2025
Demi Bangsa Dan Negara Bengkulu Kembali Adakan SKW Akhir Februari 2025
Diduga Sekretariat Partai PPP Bengkulu Utara Tak terurus bahkan Disarangi Rayap
Diduga Sekretariat Partai PPP Bengkulu Utara Tak Terurus bahkan Disarangi Rayap
Sertifikasi Kompetensi Wartawan (SKW) Se-Provinsi Bengkulu Tahun 2025 Resmi Dibuka
DPW Asosiasi Pengusaha Pers Indonesia (APPI) bersama Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) gelar Sertifikasi Kompetensi Wartawan (SKW) bagi rekan-rekan jurnalis di Provinsi Bengkulu.
Kepala Bappelitbangda Bengkulu Utara Hadiri Musrenbangcam di Kecamatan Lais
Kepala Bappelitbangda Bengkulu Utara Hadiri Musrenbangcam di Kecamatan Lais
KPU Bengkulu Utara Tetapkan Pasangan Arie-Sumarno Sebagai Kepala Daerah Terpilih
KPU Bengkulu Utara Tetapkan Pasangan Arie-Sumarno Sebagai Kepala Daerah Terpilih
Pengumuman Resmi KPU Kabupaten Bengkulu Utara Tentang Penetapan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih
KPU Bengkulu Utara Plenokan Penetapan Bupati Dan Wakil Bupati terpilih