Beraksi Siang Hari, Pencuri TBS Sawit Diamankan Polres Benteng
BundaranNews.com_ Terlibat sebagai pelaku dugaan tindak pidana pencurian dengan pemberatan, dua orang pria pada hari Selasa (20/04) yang lalu diamankan oleh Tim Opsnal Sat Reskrim Polres Bengkulu Tengah Polda Bengkulu.
“Kedua orang terduga pelaku inisial Ka (52) dan HT (23), berhasil diamankan setelah kami menerima laporan warga yang curiga adanya aksi pencurian dikebun sawit milik saudara Salehan (64) Warga Kecamatan Gading Cempaka Kota Bengkulu” terang Kapolres Benteng AKBP Ary Baroto, S.IK, MH, melalui Kasi Humas IPDA Fauzi,.
Diamankan di tempat kejadian Desa Linggar Galing Kecamatan Pondok Kubang pada sore hari, tambahnya lagi.
Tim opsnal juga berhasil mengamankan sejumlah barang bukti diantaranya dua unit sepeda motor dan 1 (satu) Bilah Egrek (Alat untuk memanen sawit) serta 2 (dua) keranjang sawit yang terbuat dari karung pungkasnya sembari memberikan himbauan agar seluruh elemen masyarakat dapat terlibat aktif dalam upaya kepolisian menjaga situasi kamtibmas yang kondusif.
More Stories
Sambangi Warga Desa, Calon Bupati Bengkulu Utara Lakukan Kampanye Santun
Padang Jaya_ Sambangi Warga Desa, Calon Bupati Bengkulu Utara Lakukan Kampanye Santun
Siap Kolaborasi Cetak Ribuan Pengusaha Muda, HIPMI Jalin Mou Dengan Universitas Dehasen
Siap Kolaborasi Cetak Ribuan Pengusaha Muda, HIPMI Jalin Mou Dengan Universitas Dehasen.
HIPMI Harapkan Program Makan Siang Gratis Prabowo-Gibran Libatkan Pengusaha Lokal
HIPMI Harapkan Program Makan Siang Gratis Prabowo-Gibran Libatkan Pengusaha Lokal
Advokat Kondang Nedi Akil Ajak Masyarakat Dukung Meriani, S.H Di Pilgub 2024
Advokat Kondang Nedi Akil Ajak Masyarakat Dukung Meriani, S.H Di Pilgub 2024
Tiga Unsur Pimpinan DPRD Bengkulu Utara Resmi Dilantik
Tiga Unsur Pimpinan DPRD Bengkulu Utara Resmi Dilantik
Ternyata Setelah di Non-aktif Dari Keanggotaan Ormas, Diduga Bahwa Oknum ‘P’ Selama ini Kerap Melakukan Penipuan
Ternyata Setelah di Non-aktif Dari Keanggotaan Ormas, Terbongkar Bahwa Oknum ‘P’ Selama ini Kerap Melakukan Penipuan
Average Rating