Kapolres Bengkulu Utara AKBP Eko Munarianto, S.I.K. memimpin langsung upacara Serah Terima Jabatan (Sertijab) Pejabat Utama dan Kapolsek jajaran Polres Bengkulu Utara, yang dilaksanakan di Halaman North Rafflesia Mapolres Bengkulu Utara, Jumat (9/1/2026).
Presiden Prabowo Memberikan Apresiasi Kepada Para Atlet Peraih Medali di SEA Games ke-33 Thailand
Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, menegaskan bahwa olahraga merupakan salah satu cermin keberhasilan dan kekuatan suatu bangsa. Menurutnya, para atlet yang mewakili Indonesia di kancah internasional bukan hanya pejuang prestasi, tetapi juga simbol harga diri dan kebangkitan bangsa.
